Unity Game Development: Building Your First Game
About Course
Selamat datang di kursus “Unity Game Development: Building Your First Game“ di Haltav Academy! Kursus ini dirancang khusus untuk pemula yang ingin memulai perjalanan mereka dalam dunia pengembangan game. Dalam kursus ini, Anda akan mempelajari dasar-dasar Unity, salah satu mesin game paling populer di dunia, dan langsung menerapkannya dengan membangun game pertama Anda
Course Content
Introduction To Unity
-
Introduction to Unity – Game Engine
-
Introduction to Unity – Instalasi Unity
-
Intorduction to Unity – Fitur Unity